Desain Troli Pembawa Jemuran sebagai Sarana Pembantu bagi Lansia
Abstract
Abstract—Elder population will experience plentiful of obstacles that will affect their everyday activities, align with their aging and decliningphysical form. Daily physical activities that can be repetitive will force muscles and joints to work harderand with the absence of helpful appliances, elder population are more likely to be susceptible insustaining injury and raise safety concerns. When doing a repetitive and daily physical activity that require massive force, it is better to have a useful and supporting apparatus to help elder population ease their activity and ensure their safety, which can help to reduce the possibility of sustaining injury. This research was initiated as a mean to develop an apparatus to help elder population to perform their daily activities. The methods applied in this research to fulfil the objectives of this research are by identifying the activities that cause physical restraints, and thus creating a solution that adhere to the needs of safely performing their daily physical activities. The outcome attained from this research is to innovate a new apparatus that helps the elder population to transfer their laundry from the first floor to the second floor, and further ensuring their safety.
Abstrak—Manusia yang memiliki usia sudah lanjut akan mengalami berbagai kerentanan yang akan memberikan efek terhadap aktivitas keseharian mereka, karenapenurunan fungsi tubuh seiring bertambahnya usia. Aktivitas-aktivitas fisik yang harus dilakukan sehari-hari bisa memberikan kesulitan bila dilakukan secara berulang dan dilakukan dengan sarana yang tidak mendukung, yang dapat menyebabkan cedera. Bila aktivitas fisik yang dilakukan membutuhkan kekuatan otot maupun persendian secara berlebih, dan didukung dengan sarana pembantu yang dapat mendukung keselamatan lansia, maka kemungkinan cedera akan berkurang. Penelitian ini dilakukan untuk mengadakan sebuah sarana yang diharapkan untuk membantu lansia dalam melakukan kegiatan fisik sehari-hari. Metode yang digunakan terhadap aktualisasi dari penelitian ini dimulai dengan mengidentifikasi aktivitas yang dapat memberikan kesulitan secara fisik, dan membuat sarana yang dapat memudahkan aktivitas fisik tersebut. Hasil yang telah dicapai adalah sarana membantu membawa beban jemuran yang dapat membantu perpindahan dari lantai satu ke dua, dan mengedepankan keselamatan dari lansia.
Kata Kunci: Keselamatan lansia, aktivitas sehari-hari, membawa jemuran, dan perpindahan barang saat menggunakan tangga.
Full Text:
PDFReferences
Badan Pusat Statistik, (2021) Statistik Penduduk Lanjut Usia 2021 Retrieved 17 April 2022 from https://www.bps.go.id/publication/2021/12/21/c3fd9f27372f6ddcf7462006/statistik-penduduk-lanjut-usia-2021.html
Elty Sarvia et al., (2021) ‘Basis Data Antropometri untuk Skrining Awal Status Kesehatan Lansia’ https://journal.maranatha.edu/index.php/jis/article/view/3350/1896
Gea Pandhita S., (2018) ‘Penduduk Usia Lanjut’ https://onlinelearning.uhamka.ac.id/mod/resource/view.php?id=171240#:~:text=Jumlah%20lansia%20ini%20pada%20tahun,lansia%20di%20Indonesia%20semakin%20besar
Irfan Kurniawan, (2017) ‘Hubungan Antara Pengetahuan Tentang Jatuh dengan Motivasi Mencegah Jatuh pada Lanjut Usia di Wilayah Kerja Puskesmas Baki, Kabupaten Sukoharjo’ https://onesearch.id/Record/IOS2728.28792?widget=1&institution_id=30
Kesit Ivanali et al., (2021) ‘Hubungan Antara Aktivitas Fisik Pada Lanjut Usia dengan Tingkat Keseimbangan’ https://ejurnal.esaunggul.ac.id/index.php/Fisio/article/viewFile/4180/3067
Lukman Nul Hakim, (2020) ‘Pelindungan Lanjut Usia pada Masa Pandemi Covid-19’ https://berkas.dpr.go.id/sipinter/files/sipinter-1010-924-20200713150239.pdf
Nurin Ainistikmalia, (2019) ‘Determinants of the Elderly Female Population with Low Economic Status in Indonesia’ https://e-journal.unair.ac.id/JIET/article/download/14033/8742#:~:text=Data%20dari%20Badan%20Pusat%20Statistik%20pada%20tahun%202017%20menunjukkan%20bahwa,dan%2052%2C52%20persen%20perempuan.
Rachmad Hidayat, (2017) ‘Perancangan Ulang (Redesign) Tempattidur untuk Lansia dengan Metode Kansei Engineering Dan Pendekatan Gerontology’ http://www.trijurnal.lemlit.trisakti.ac.id/index.php/tekin/article/view/2204/1887
Tim Nasional Percepatan Penanggulangan Kemiskinan & The SMERU Research Institute, (2020) Retrieved 20 April 2022 from http://tnp2k.go.id/download/87694Laporan%20Studi%20Lansia%20-%20Analisis%20Data%20Sekunder.pdf
Vera, (2021) ‘Analisis Laporan Kejadian Jatuh pada Pasien Lansia Saat Rawat Inap di Rumah Sakit Immanuel Bandung Periode 2014-2016’ https://journal.maranatha.edu/index.php/jmh/article/download/3127/1934/
DOI: https://doi.org/10.36262/dpj.v1i2.640
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Desainpedia Journal of Urban Design, Lifestyle & Behaviour
Redaksi Desainpedia: Jurnal Desain Produk dan Desain Komunikasi Visual
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M)
Universitas Pembangunan Jaya
Jalan Cendrawasih Raya Blok B7/P, Sawah Baru, Ciputat, 15413
Telp: 021-7455555 ext. 1311
desainpedia.journal@upj.ac.id
e-ISSN No. 2830-2966