Penggunaan Sinar Uv Sebagai Sterilisasi Pada Masa Pandemi Covid-19
Abstract
Abstrak — Di masa pandemi Covid-19 saat ini banyak hal berubah termasuk cara kita berinteraksi dengan sesama atau menjalani kehidupan sehari-hari. Saat masa pandemi sekarang masyarakat diharuskan untuk menjaga kesehatan dan kesterilan tubuh untuk mencegah tersebarnya virus Covid-19. adanya physical distancing dan work from home menjadi pilihan untuk mencegah penyebaran Covid-19 secara langsung, tetapi walau ada aturan untuk menjaga jarak dan bekerja dari rumah tetap saja akan ada saat dimana masyarakat akan bersentuhan secara langsung atau tidak langsung apalagi ada ada beberapa pekerja yang tidak bisa melakukan konsep kerja work from home karena jenis pekerjaan yang tidak mendukung atau karena berada dibagian yang harus untuk datang ke tempat kerja. Untuk menjaga kesehatan diri masyarakat menggunakan masker dan selalu membawa hand sanitizer untuk membersihkan tangan ditambah juga di beberapa tempat disediakan tempat hand sanitizer atau tempat untuk mencuci tangan sehingga dapat tetap terjaga kebersihan dan kehigenisan tubuh. Adanya pekerja yang diharuskan tetap datang ketempat bekerjanya menjadi sebuah keharusan adanya alat untuk tetap menjaga ke higenisan diri atau orang lain di tempat-tempat yang berpotensi untuk berkumpul karena terpaksa contohnya pintu yang harus dipegang gagangnya dan tombol lift yang harus di tekan untuk menuju ke lantai yang diinginkan. Penggunaan sinar uv juga menjadi alternatif dalam sterilisasi sehingga sinar uv juga dapat digunakan sebagai pengganti hand sanitizer dan air yang dapat habis atau sulit disediakan.
Full Text:
PDFReferences
Ramdhani, F, Z., Riyanto, D., Desriyanti Desriyanti, D. (2007). Sterilisasi Peralatan Makan Secara Elektronik Menggunakan Radiasi Sinar Ultraviolet, Journal of Electrical and Electronic Engineering-UMSIDA, (4(1), 2540-8658
Rinaldi, R, S., Anggraini, I, N. (2021). Perancangan Sistem Disinfektan UV-C Sterilisasi Paket sebagai Pencegahan Penyebaran Covid-19, Jurnal Nasional Teknik Elektro dan Teknologi Informasi, 10(1)
Muvianto, A, M, O., Yuniarto, K. (2020). Pemanfaatan Uv-C Chambersebagai Disinfektan Alat Pelindung Diri Untuk Pencegahan Penyebaran Virus Coron, Jurnal Abdi Insani Universitas Mataram, 7(1)
Nadziroh. F., Syafira. F. (2021). Alat Deteksi Intensitas Cahaya Berbasis Arduino Uno Sebagai Penanda Pergantian Waktu Siang-Malam Bagi Tunanetra, Indonesian Journal of Intellectual Publication, 1(3), 2774-1915
Nurhayati., Besty Maisura. B. (2021). Pengaruh Intensitas Cahaya Terhadap Nyala Lampu Dengan Menggunakan Sensor Cahaya Light Dependent Resistor, Jurnal Ilmiah Pendidikan Teknik Elektro 5(2), DOI: 10.22373/crc.v5i2.9719, 2549-3701
DOI: https://doi.org/10.36262/dpj.v1i1.563
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Desainpedia Journal of Urban Design, Lifestyle & Behaviour
Redaksi Desainpedia: Jurnal Desain Produk dan Desain Komunikasi Visual
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M)
Universitas Pembangunan Jaya
Jalan Cendrawasih Raya Blok B7/P, Sawah Baru, Ciputat, 15413
Telp: 021-7455555 ext. 1311
desainpedia.journal@upj.ac.id
e-ISSN No. 2830-2966