Perancangan Komik Interaktif untuk Memberikan Pemahaman Tentang Acute Stress Disorder di Lingkungan Keluarga

Caecilia Dewi Ayuwandira, Ratno Suprapto

Abstract


Abstract: Stress dapat menyerang semua orang tanpa mengenal usia. Maka tak heran juga jika sekarang ini banyak remaja yang mengalami stres. Ketika stres menjadi berlebihan, atau kronis, hal ini dapat merusak kesejahteraan serta kesehatan fisik dan mental pada anak. Tujuan dari kajian ini adalah untuk meneliti penyakit acute stress disorder yang terjadi akibat kurangnya menghargai pendapat pada lingkungan keluarga. Kajian ini untuk mendapatkan persepsi anak remaja dan orang tua tentang pentingnya menghargai pendapat untuk menghindari terjadinya penyakit acute stress disorder pada anak remaja. Dengan menggunakan metode komik interaktif, tujuan spesifik penelitian ini adalah untuk: memberikan pembelajaran terhadap tekanan mental akibat tekanan dari lingkup keluarga; membuat media yang memudahkan penjelasan terkait penyakit tekanan mental yang terjadi akibat tekanan yang di berikan di lingkungan keluarga; dan menentukan komik interaktif apa yang cocok untuk memudahkan pembaca mengerti isi dari buku. Survei kuesioner dilakukan pada anak remaja dan orang tua.

Kata Kunci: Tekanan Mental, Komik interaksi, Ilustrasi.

Full Text:

PDF

References


Azizah, L. N. (2020). Aliran Naturalisme: Pengertian, Contoh Karya, Ciri, Tokoh. Retrieved from www.gramedia.com: https://www.gramedia.com/literasi/aliran-naturalisme/#Pengertian_Aliran_Naturalisme

Dabner, D., Stewart, S., & Vickress, A. (2017). Graphic Design School: The Principles and Practice of Graphic Design. John Wiley & Sons.

Fahrizal, A. A. (2019). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Stres Kerja Perawat Anestesi di Ruang Operasi. Yogyakarta: Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

Laily, I. N. (2022, Januari 25). Karikatur: Sejarah, Ciri-Ciri, Jenis dan Cara Membuat. Retrieved from katadata: https://katadata.co.id/safrezi/berita/61ef6988c3c6a/karikatur-sejarah-ciri-ciri-jenis-dan-cara-membuat

Maharsi, I., Pamungkas, E. A., & Oemank. (2011). Komik: Dunia Kreatif Tanpa Batas. Kata Buku.

Musradinur. (2016). Stres dan Cara Mengatasinya Dalam Perspektif Psikologi. Jurnal Edukasi: Jurnal Bimbingan dan Konseling, 183-200.

Nurlatifah, Y. (2020). Analisis Bahasa Rupa Tokoh Big Mom Dalam Komik One Piece Volume 89 “Badend Musical” Menggunakan Cara Wimba 4 (Penggambaran). Bandung: Diss. Universitas Komputer Indonesia.

Saputro, G. E., & Haryadi, T. (2018). Edukasi Kampanye Anti Hoax Melalui Komik Strip. Demandia: Jurnal Desain Komunikasi Visual, Manajemen Desain, dan Periklanan, 238-255.

Utari, I. (2019). Menggambar Ilustrasi. Retrieved from kemdikbud: https://sumber.belajar.kemdikbud.go.id/repos/FileUpload/Seni%20Budaya%20Ilustrasi-BB/Topik-1.html




DOI: https://doi.org/10.36262/dpj.v1i2.646

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Desainpedia Journal of Urban Design, Lifestyle & Behaviour

Redaksi Desainpedia: Jurnal Desain Produk dan Desain Komunikasi Visual
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LP2M)
Universitas Pembangunan Jaya
Jalan Cendrawasih Raya Blok B7/P, Sawah Baru, Ciputat, 15413
Telp: 021-7455555 ext. 1311
desainpedia.journal@upj.ac.id

 

e-ISSN No. 2830-2966